![<p>Mulai dari keberangkatannya, Chae Soobin telah menggunakan head to toe Tory Burch. Saat berada di bandara Incheon menuju acara Tory Burch di Taipei ia tampil dengan gaya kasual. [Tory Burch]</p>](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/3oH-rclGiFz0jAz8blX5MfQayuI=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5177107/original/052616300_1743150343-IMG_8765.jpeg)
1/6
Mulai dari keberangkatannya, Chae Soobin telah menggunakan head to toe Tory Burch. Saat berada di bandara Incheon menuju acara Tory Burch di Taipei ia tampil dengan gaya kasual. [Tory Burch]
![Chae Soobin mengenakan jaket denim cargo barn dengan rok micro tennis yang elastis, tas mini bucket kanvas berlapis monogram T, dan sepatu kets destiny saat di bandara Incheon. [Tory Burch]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/WKNXnKQ_ET5H0EEHeJK-w-oH2JE=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5177108/original/062769200_1743150343-IMG_8764.jpeg)
1/6
Chae Soobin mengenakan jaket denim cargo barn dengan rok micro tennis yang elastis, tas mini bucket kanvas berlapis monogram T, dan sepatu kets destiny saat di bandara Incheon. [Tory Burch]
![Soo-bin Chae mengenakan Gaun Viscose Knot dan Tas Balon Monogram T di pesta Tory Burch di Taipei. [Tory Burch]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/4Uou5XU3xJLRsz3Fqag4SlKYyUI=/1231x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5177109/original/070322000_1743150343-IMG_8769.jpeg)
1/6
Soo-bin Chae mengenakan Gaun Viscose Knot dan Tas Balon Monogram T di pesta Tory Burch di Taipei. [Tory Burch]
![Ia tampil mengenakan riasan wajah minimalis dengan pipinya di pulas blush on pink. Serta lipstik ombre coral shining. Rambut panjangnya dibiarkan terurai panjang. [Tory Burch]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/wtTwRmoujQJmK4KaxWZyNPTnPww=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5177110/original/075643900_1743150343-IMG_8766.jpeg)
1/6
Ia tampil mengenakan riasan wajah minimalis dengan pipinya di pulas blush on pink. Serta lipstik ombre coral shining. Rambut panjangnya dibiarkan terurai panjang. [Tory Burch]
![Saat berkunjung ke store Tory Burch, ia tampil dengan gaya office look. Mengenakan atasan kemeja lengan panjang baby blue dipadukan celana panjang abu-abu dan belt hijau. [Tory Burch]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/VHItJAG9ogAtJ939lWbhNA1RZnY=/1231x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5177111/original/081118100_1743150343-IMG_8767.jpeg)
1/6
Saat berkunjung ke store Tory Burch, ia tampil dengan gaya office look. Mengenakan atasan kemeja lengan panjang baby blue dipadukan celana panjang abu-abu dan belt hijau. [Tory Burch]
![Ia pun memamerkan tas hitam handbagnya. Wajahnya tampil dengan riasan yang tidak berbeda dari penampilan sebelumnya. [Tory Burch]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/7GP5_qRb9cUeo6Fqm9nAFOtM-FI=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5177112/original/087822800_1743150343-IMG_8768.jpeg)
1/6
Ia pun memamerkan tas hitam handbagnya. Wajahnya tampil dengan riasan yang tidak berbeda dari penampilan sebelumnya. [Tory Burch]