6 Potret Gaya Stunning dah Fresh Nikita Willy Nonton Basket di Amerika Setelah Dua Minggu Melahirkan

2 months ago 45

Fimela.com, Jakarta Nikita Willy baru saja melahirkan anak ke-2 pada Minggu, 15 Desember 2024. Kabar bahagia tersebut dibagikan melalui media sosial pribadinya.

Dalam unggahannya, tampak berusia 30 tahun memilih metode persalinan di dalam air atau water birth. Tampak ia ditemani oleh Indra dan putra pertama mereka, Issa Xander Djokosoetono

Anak kedua Nikita Willy ini pun berjenis kelamin laki-laki yang diberi nama "Nael Idrissa Djokosoetono. Selang dua minggu dari persalinan, Nikita pun sudah kembali beraktivitas dengan tubuh yang sehat dan bugar.

Kini Nikita pun masih berada di Amerika Serikat, ia pun membagikan kegiatan pasca melahirkan. Bersama keluarganya, dirinya pun menyaksikan pertandingan basket. Lalu bagaimana tampilanya? Yuk intip.

Duduk di bangku penonton, Nikita Willy pun menyaksikan pertandingan basket bersama suami dan putra pertamanya. Mereka pun tampil dengan pakaian musim dinginnya.

Nikita Willy tampak stunning mengenakan pakain musim dinginnya. Ia memilih tampil dengan inner turtleneck hitam serasi dengan coat panjangnya. Dipadukan celana denim panjang.

Nikita membawa hand bag mini hitam serasi dengan boots heelsnya. Ia juga mengenakan anting-anting emas. Rambutnya ditata ponytail. Wajahnya tampak natural dengan lipstik matte pink.

Di sela-sela waktu, sebagai ibu baru melahirkan, Nikita pun menyempatkan untuk pumping. Ia memerlihatkan perlengkapan pumping dan tas hitamnya. 

Sementara itu, Isa tampil keren mengenakan jaket coklat codoray dengan kerah fur putih serasi dengan inner kaosnya.

Indra suaminya pun tampil simple mengenakan jaket hoodie abu-abu dipadukan celana panjang hitamnya. Ia juga mengenakan sneakers putih.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

  • Anisha Saktian Putri

    Author

    Anisha Saktian Putri
Nikita Willy bergaya penuh keibuan dengan sport bra dan celana training yang nyaman. Dengan baby bump-nya, ia tak ragu memeluk Issa yang bersandar di dadanya [@nikitawillyofficial94]

Entertainment7 Momen Saat Baby Issa Pertama Kali Melihat Adiknya Lahir, Haru dan Menggemaskan

Nikita Willy mengumumkan kelahiran anak keduanya, Nael Idrissa Djokosoetono, dalam momen penuh kebahagiaan, haru, dan cinta.

YouTube Nikita Willy)

Entertainment7 Potret Nikita Willy Melahirkan Anak Kedua dengan Metode Water Birth, Penuh Momen Haru

Nikita Willy telah melahirkan anak keduanya melalui metode water birth. Proses kelahirannya berlangsung tenang dan mengagumkan banyak netizen. Yuk, simak ceritanya!

Nikita Willy tampil menawan dengan kaus hitam dan makeup flawless saat jalani water birth sambut kelahiran anak kedua. [@nikitawillyofficial94].

EntertainmentTerbaru Nikita Willy, Intip Sederet Selebriti Tanah Air yang Melahirkan pada 2024

Sejumlah artis, seperti Jessica Mila dan Nikita Willy, melahirkan pada tahun 2024, membawa cerita yang penuh emosi dan kebahagiaan.

Gaya Pasangan Artis
Pilih Persalinan Water Birth, Potret Perjuangan Nikita Willy Melahirkan Anak kedua  (instagram/nikitawillyofficial94)

Loading

Read Entire Article
Lifestyle | Fashion|