![<p>Taylor Swift hadir mengenakan mini dress merah yang berkilauan model one shoulder dari Vivienne Westwood. Ia melengkapi tampilannya dengan aksesori anting-anting merah dan aksesori di bagian kakinya yang mencuri perhatian. Aksesori tersebut memiliki liontin huruf T sesuai namanya dan nama kekasihnya. [@voguemagazine]</p>](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/ZBCVbkPfhRjNr_QEMi-oIszuK6M=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5119474/original/083973300_1738578245-IMG_6145.jpeg)
1/6
Taylor Swift hadir mengenakan mini dress merah yang berkilauan model one shoulder dari Vivienne Westwood. Ia melengkapi tampilannya dengan aksesori anting-anting merah dan aksesori di bagian kakinya yang mencuri perhatian. Aksesori tersebut memiliki liontin huruf T sesuai namanya dan nama kekasihnya. [@voguemagazine]
![Billie Eilish selalu tampil beda dengan tampilannya di red carpet. Kali ini ia tampil head to toe mengenakan pakaian serba hitam dari Prada. Dan yang mencuri perhatian ialah topi siluet sailor cap hitam di atas rambut pendeknya yang bisa jadi tren. [@voguemagazine]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/uj4TwL7saeWCrkKI1_45io466Q8=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5119475/original/017306300_1738578246-IMG_6146.jpeg)
1/6
Billie Eilish selalu tampil beda dengan tampilannya di red carpet. Kali ini ia tampil head to toe mengenakan pakaian serba hitam dari Prada. Dan yang mencuri perhatian ialah topi siluet sailor cap hitam di atas rambut pendeknya yang bisa jadi tren. [@voguemagazine]
![Sabrina Carpenter tampil memukau dengan gaun baby blue dari JW Anderson model backless. Gaun tersebut semakin menarik dengan bulu-bulu dari kalung berliontin berhias berlian 50 karat yang dikenakan terbalik di bagian belakang. [@voguemagazine]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/emw50LjZqvkJLyDR1F3BOFKVguk=/1231x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5119476/original/041055900_1738578246-IMG_6156.jpeg)
1/6
Sabrina Carpenter tampil memukau dengan gaun baby blue dari JW Anderson model backless. Gaun tersebut semakin menarik dengan bulu-bulu dari kalung berliontin berhias berlian 50 karat yang dikenakan terbalik di bagian belakang. [@voguemagazine]
![Charli XCX tampil memukau dengan gaun asimetris abu-abu berlayer model korset. Dan yang menarik ialah alas kaki yang dikenakan. Ia mengenakan sandal tinggi hitam dengan model cut out depan. Dan terbuka di bagian depan tidak seperti knee boots pada umumnya. [@charli_xcx]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/dSUj7m8__Fbrezng5gHsACzKAp4=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5119477/original/067734600_1738578246-IMG_6157.jpeg)
1/6
Charli XCX tampil memukau dengan gaun asimetris abu-abu berlayer model korset. Dan yang menarik ialah alas kaki yang dikenakan. Ia mengenakan sandal tinggi hitam dengan model cut out depan. Dan terbuka di bagian depan tidak seperti knee boots pada umumnya. [@charli_xcx]
![Gracie Abrams tampil dengan gaun bak pengantin warna kuning soft. Gaun dari Channel ini memiliki model off shoulder dan bunga di bagian dada serta belt hitam. Dan yang menarik tudung kepala transparan yang ia kenakan. Membuat gaun tudung ini menjadi tren. [@voguemagazine]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/XWEV3deB9D6jSnn_E3dzIOoeKJE=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5119478/original/091853400_1738578246-IMG_6152.jpeg)
1/6
Gracie Abrams tampil dengan gaun bak pengantin warna kuning soft. Gaun dari Channel ini memiliki model off shoulder dan bunga di bagian dada serta belt hitam. Dan yang menarik tudung kepala transparan yang ia kenakan. Membuat gaun tudung ini menjadi tren. [@voguemagazine]
![Alicia Keys juga tampil memukau, ia mengenakan dress sleeveless hitam polos dari Dolce & Gabbana. Tampilan bisa menjadi tren dengan mengenakan korset emas dan riasan 2in1 untuk kepala dan anting-anting. [@aliciakeys]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/qGonXIbNEyvy9VSlAeFlOrBYfII=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5119479/original/027993800_1738578247-IMG_6154.jpeg)
1/6
Alicia Keys juga tampil memukau, ia mengenakan dress sleeveless hitam polos dari Dolce & Gabbana. Tampilan bisa menjadi tren dengan mengenakan korset emas dan riasan 2in1 untuk kepala dan anting-anting. [@aliciakeys]