![Dalam foto pertama, Kahiyang tampil memesona dengan one set dari @zulsaidsam, dilengkapi sentuhan sulaman tangan khas rancangan Delimayasari. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/1fKWdLg_rLzNhW6X5LgZ0la4Z6k=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133627/original/086567800_1739588535-Snapinst.app_476725101_18481355233005989_1274062270285701991_n_1080.jpg)
1/7
Dalam foto pertama, Kahiyang tampil memesona dengan one set dari @zulsaidsam, dilengkapi sentuhan sulaman tangan khas rancangan Delimayasari. [@ayanggkahiyang].
![Potongan busana yang clean dan modern semakin dipercantik dengan detail bordir yang kaya akan nilai seni. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/EjYfRAcXvJkB6YdqzxFoanT4T0U=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133628/original/005112200_1739588536-Snapinst.app_476726737_18481355242005989_8593290768706279765_n_1080.jpg)
1/7
Potongan busana yang clean dan modern semakin dipercantik dengan detail bordir yang kaya akan nilai seni. [@ayanggkahiyang].
![Ia melengkapi tampilannya dengan tas etnik dari @rumah_nayozie, yang memberi aksen warna dan tekstur khas kerajinan tradisional. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/7RXk0eGeZTeXcXlyCC3CX02p1Zw=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133629/original/023028200_1739588536-Snapinst.app_475589380_18481355251005989_4672896160772964664_n_1080.jpg)
1/7
Ia melengkapi tampilannya dengan tas etnik dari @rumah_nayozie, yang memberi aksen warna dan tekstur khas kerajinan tradisional. [@ayanggkahiyang].
![Look ini mencerminkan kemewahan dalam kesederhanaan, membuktikan bahwa gaya etnik bisa tampil sophisticated. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/5SEauOUbxTZxkvTfkjOSVOlBBNE=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133630/original/043284900_1739588536-Snapinst.app_476972149_18481355260005989_5602394022424118592_n_1080.jpg)
1/7
Look ini mencerminkan kemewahan dalam kesederhanaan, membuktikan bahwa gaya etnik bisa tampil sophisticated. [@ayanggkahiyang].
![Sementara itu, dalam foto kedua, Kahiyang memilih tampilan yang lebih santai namun tetap fashionable. Ia mengenakan vest tenun dari @by.khairunnisya, dipadukan dengan kemeja panjang berwarna sky blue yang memberi kesan soft dan feminin. Celana kulot jeans yang ia kenakan semakin menguatkan tampilan modern yang nyaman dikenakan sehari-hari. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/aq8DnIQ7cgMOk6g2w8IKxKT8ivk=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133631/original/066960600_1739588536-Snapinst.app_479177015_18482264452005989_1097692547827382456_n_1080.jpg)
1/7
Sementara itu, dalam foto kedua, Kahiyang memilih tampilan yang lebih santai namun tetap fashionable. Ia mengenakan vest tenun dari @by.khairunnisya, dipadukan dengan kemeja panjang berwarna sky blue yang memberi kesan soft dan feminin. Celana kulot jeans yang ia kenakan semakin menguatkan tampilan modern yang nyaman dikenakan sehari-hari. [@ayanggkahiyang].
![Aksesori menjadi kunci dalam look ini. Tas yang dipilih tetap memiliki unsur tradisional dengan motif dan tekstur khas, namun dalam model yang lebih kasual dan compact, cocok untuk aktivitas dinamis. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/abcNsNV-uaxoXIOHFARQ2iOkumY=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133632/original/085566500_1739588536-Snapinst.app_479174491_18482264461005989_3549965135592696343_n_1080.jpg)
1/7
Aksesori menjadi kunci dalam look ini. Tas yang dipilih tetap memiliki unsur tradisional dengan motif dan tekstur khas, namun dalam model yang lebih kasual dan compact, cocok untuk aktivitas dinamis. [@ayanggkahiyang].
![Kahiyang Ayu menjadi contoh bagaimana wastra bisa dipadukan dalam outfit sehari-hari tanpa terlihat kuno. Dengan pemilihan potongan busana yang modern dan pemaduan warna yang pas, kain tradisional bisa menjadi bagian dari gaya hidup generasi muda. [@ayanggkahiyang].](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/PugiCJWeLxs4gc3DpptWZYDW3ZI=/535x710/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5133633/original/005663900_1739588537-Snapinst.app_479168892_18482264470005989_2220371097370286322_n_1080.jpg)
1/7
Kahiyang Ayu menjadi contoh bagaimana wastra bisa dipadukan dalam outfit sehari-hari tanpa terlihat kuno. Dengan pemilihan potongan busana yang modern dan pemaduan warna yang pas, kain tradisional bisa menjadi bagian dari gaya hidup generasi muda. [@ayanggkahiyang].